Ibu Warihati
Materi Kelas Ibu Hamil :
1. Perawatan bayi baru lahir :
a. Cara memberikan IMD (Ibu aktif)
b. Sebelum pulang kita harus memastikan bayi harus sudah mendapatkan Vit-K, salep mata HBo
c. Asi Eksklusif
d. Susui sesering mungkin tiap 3 jam
e. perlekatan yang saat menyusui
f. Pemakaian empong / dot kalau bisa dihindari
2. Cara menjaga bayi tetap hangat
a. Mandi setelah 6 jam
b. Berikan pakaian dan selimut topi, kaos kaki bila cuaca dingin
c. Bila popok sudah basah segera diganti
d. Jangan biasakan pakai pampers
e. Tempatkan bayi diruang / kamar hangat
f. Hindari kipas angin / Ac
g. Jemur pagi hari
3. Perawatan tali pusar
a. Ctps
b . Tidak boleh diberikan alkohol / Betadine
c. Apabila tali pusar basah (pembungkus) harus diganti
d. Pemakain gurita tidak di anjurkan terlalu lama , hanya sampai belum tali pusat lepas selanutnya memakai kaos dalam
e. Hindari pemberian bedak / / talk pada pusar bayi karena kalo sampai masuk ke tali puast akan menimbulkan bakteri dan menyebab kan infeksi
4. Pantau kondisi bayi setelah lahir
a. BAK : 1x24 jam harus sudah BAK
b. BAB : maksimal 2x24 harus sudah BAB
5. Pemakaian BBL
a. 0-6 jam setelah lahir
b. 6-48 setelah lahir ( KN 1)
c.hari ke 3-7 setelah lahir ( KN 2)
d.hari ke 8-28 setelah lahir ( kn 3)
6. Deteksi dini bayi tidak sehat
a. Nafas : Normal nya 40-60x per menit
b. warna kulit kemerahan
c. kejang kalau bayi kadang gerakan mata tidak normal
d. mulut mecucu/ tetanus
e. Kuning pada bayi : 2-14 hari normal.
f. BAk dan BAB nya harus di perhatikan
Share :